Semarakkan HUT RI, Persit KCK Cabang XXXVIII Adakan Lomba-lomba

    Semarakkan HUT RI, Persit KCK Cabang XXXVIII Adakan Lomba-lomba

    JEMBER - Sebagai wadah organisasi istri prajurit TNI AD yang berdinas di Satuan Kewilayahan, Persit Kartika Chandra Kirana (Persit KCK) Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember, pada Rabu 10/08/2022 melaksanakan lomba-lomba menyatakan HUT RI ke 77.

    Kegiatan diawali dengan senam aerobic dihalaman Kodim 0824/Jember.

    Beberapa lomba tradisional yang laksanakan diantaranya lomba makan kerupuk, lomba jepit balon dan lain-lain.

    Usai kegiatan Ketua Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Ny. Mayfitrianthy Batara C Pangaribuan menyerahkan hadiah kepada pemenang lomba.

    Ketua Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember, Ny. Mayfitrianthy Batara C Pangaribuan,  saat kami wawancarai menyampaikan, bahwa kegiatan ini sebagai wujud kecintaan kita kepada tanah air, dengan menyemarakkan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan RI ke 77.

    Untuk peserta kita mengundang perwakilan ranting masing-masing 4 orang, untuk mewakili berbagai lomba yang dilaksanakan oleh panitia dari seksi Kebudayaan Persit KCK Cabang XXXVIII.

    Kegiatan ini rupanya tidak hanya menyemarakkan HUT RI, namun juga menambah keakraban antar anggota ranting, . Jelas Ny. Fitrianthy Batara C Pangaribuan istri Dandim 0824/Jember tersebut. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Percepatan Vaksin PMK Terus, Koramil 0824/01...

    Artikel Berikutnya

    Bersama Forkopimda, Dandim 0824/Jember Hadiri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Rangkaian HUT ke-19, Bakamla RI Zona Tengah Gelar Donor Darah di Manado
    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    701 Calon Bintara TNI AD Gelombang II Resmi Menempuh Pendidikan, Dandim 0824/Jember Hadiri Upacara Pembukaan
    Posramil 0824/30 Sukorambi bersama Brigif 9/K Melaksanakan Karya Bakti TNI Penghijauan, Mitigasi Bencana Tanam 1000 Pohon
    Jelang Natal, Babinsa Koramil 0824/25 Jenggawah Bersama Aparat Terkait, Beri Rasa Aman Jamaah Ibadah Gereja
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Aksi Dandim 0824/Jember di Jaga Dhita Adventure Trail : Kolaborasi Seru  Ajang Silaturahmi dan Baksos Bangun Masjid Lojejer
    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    Posramil 0824/30 Sukorambi bersama Brigif 9/K Melaksanakan Karya Bakti TNI Penghijauan, Mitigasi Bencana Tanam 1000 Pohon
    Polres Jember Berhasil Menangkap Tersangka Penyebab Tewasnya Wanita Paruh Baya di Tanggul
    Jelang Natal, Babinsa Koramil 0824/25 Jenggawah Bersama Aparat Terkait, Beri Rasa Aman Jamaah Ibadah Gereja
    Persiapan Pengecoran Jembatan, Pasukan TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember Siapkan  Material
    Aliansi BEM di Jember Deklarasi Tolak Praktek Kampanye Hitam Jelang Pemilu
    Jajaran Polres Jember Ikut Upacara Hari Kesaktian Pancasila Di Alun Alun Kota Jember 
    Polres Jember Siapkan 7 Pos Operasi Ketupat Semeru 2024 Siap Layani Pemudik
    Bupati Jember Bersama Dandim 0824/Jember Pelatakan Batu Pertama Pembangunan Gerbang Masjid Moh Chng Hoo

    Ikuti Kami