Pasukan TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember Bersam Warga Masyarakat Cor Jembatan

    Pasukan TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember Bersam Warga Masyarakat Cor Jembatan

    JEMBER - Pelaksanaan Pengecoran Jembatan penghubung antar desa dan antar dusun di Dusun Mojan Desa Klungkung Kecamatan Sukorambi Kabupaten Jember, yang merupakan salah satu sasaran fisik TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke 117 Kodim 0824/Jmeber, pada Kamis 20/07/2023 dilakukan pengecoran.

    Pengecoran plat beton dengan volume panjang 3 meter, lebar 3, 5 dan tebal 30 Cm tersebut, dilakukan menggunakan satu unit molen (mesin cor) dan tenaga manual dari masyarakat dan pasukan TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember.

    Pengawas teknis dari Dinas PU Bina Marga M Taufik dalam wawancaranya menyatakan, bahwa sejak kemarin dan pagi tadi kita menyiapkan anyaman besi, bagesting dan material serta sarana pendukung lainnya, untuk melakukan pengecoran yang dapat kita mulai sejak jam 11.00 Win ini.

    Menurut M Taufik pada sore hari ini pengecoran dapat kita selesaikan sedangkan belus kita mengerjakan kancingan-kancingan agar jembatan ini lebih kuat lagi, dan bermanfaat secara jangka panjang, jelasnya.


    Dansatgas TMMD Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, menyampaikan apresiasinya kepada seluruh personel TNI, Personel Dinas PU Bina Marga Kabupaten Jember dan masyarakat.

    Atas terlaksananya pengecoran jembatan tersebut, semoga jembatan tersebut mampu bertahan dan bermanfaat lama bagi masyarakat, memperlancar akses perekonomian masyarakat antar desa maupun antar dusun, dalam mengangkat kesejahteraan masyarakat. Tegas Dansatgas TMMD Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Persiapan Pengecoran Jembatan, Pasukan TMMD...

    Artikel Berikutnya

    Jalin Silaturahmi,Kapolres Jember Kunjungi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Sebagai Bentuk Perhatian di Bulan Kasih Natal TA 2024, Dandim 1710/Mimika Jenguk Anggota Yang Sedang Sakit Sembari Bagikan Bingkisan
    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    Jelang Natal, Babinsa Koramil 0824/25 Jenggawah Bersama Aparat Terkait, Beri Rasa Aman Jamaah Ibadah Gereja
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Dandim 0824/Jember Pimpin Tradisi Purna Wira dan Purna Tugas, Selamat Jalani Masa Purna Tetap Jalin Silaturahmi
    701 Calon Bintara TNI AD Gelombang II Resmi Menempuh Pendidikan, Dandim 0824/Jember Hadiri Upacara Pembukaan
    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    Aksi Dandim 0824/Jember di Jaga Dhita Adventure Trail : Kolaborasi Seru  Ajang Silaturahmi dan Baksos Bangun Masjid Lojejer
    Posramil 0824/30 Sukorambi bersama Brigif 9/K Melaksanakan Karya Bakti TNI Penghijauan, Mitigasi Bencana Tanam 1000 Pohon
    Polres Jember Berhasil Menangkap Tersangka Penyebab Tewasnya Wanita Paruh Baya di Tanggul
    Jelang Natal, Babinsa Koramil 0824/25 Jenggawah Bersama Aparat Terkait, Beri Rasa Aman Jamaah Ibadah Gereja
    Persiapan Pengecoran Jembatan, Pasukan TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember Siapkan  Material
    Aliansi BEM di Jember Deklarasi Tolak Praktek Kampanye Hitam Jelang Pemilu
    Jajaran Polres Jember Ikut Upacara Hari Kesaktian Pancasila Di Alun Alun Kota Jember 
    Polres Jember Siapkan 7 Pos Operasi Ketupat Semeru 2024 Siap Layani Pemudik
    Bupati Jember Bersama Dandim 0824/Jember Pelatakan Batu Pertama Pembangunan Gerbang Masjid Moh Chng Hoo

    Ikuti Kami