Curi Perhiasan Senilai Puluhan Juta, Pria 30 Tahun Diringkus Reskrim Polsek Semboro

    Curi Perhiasan Senilai Puluhan Juta, Pria 30 Tahun Diringkus Reskrim Polsek Semboro

    JEMBER - Seorang pelaku pencurian emas berhasil Diringkus Unit reskrim Polsek Semboro, Pelaku berinisial FR(30)asal Desa Patemon Kecamatan Tanggul Kabupaten Jember tersebut dibekuk oleh petugas tanpa perlawanan.

    Kapolsek Semboro AKP Sholihin Agus Wijaya SH, Jumat (23/09), mengatakan, penangkapan tersebut berawal dari Laporan Seorang ibu rumah Tangga Bernama Suryati asal Desa Pondok Dalem Kecamatan Semboro melaporkan pada hari Selasa(20/09/2022) pukul 10.00 Saat itu, terkejut melihat kondisi pintu almari dikamarnya telah rusak dan berantakan

    serta perhiasan emas telah hilang dengan total Kerugian kurang Lebih Rp40 juta. 

    Kemudian Melaporkan kejadian itu kepada Polsek Semboro, selanjutnya unit Reskrim melakukan penyelidikan“Hanya dalam kurun waktu 2 hari, kasus berhasil di ungkap, dan tersangka FR berhasil diamankan dan mengakui seluruh Perbuatannya kemudian menunjukkan Barang Bukti 1 (satu) buah kalung emas , 1 (satu) buah liontin emas motif daun, 2 (dua) buah cincin emas,  

    Kini FR sudah Kami amankan di Mapolsek Semboro Untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya, Menurut Kapolsek, Pelaku dapat di jerat pasal 363 KUHP dengan ancaman hukuman 7 tahun penjara.

    polres jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/18 Kencong Cek Kios...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Mabes TNI Gelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-76 Tahun 2024
    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    701 Calon Bintara TNI AD Gelombang II Resmi Menempuh Pendidikan, Dandim 0824/Jember Hadiri Upacara Pembukaan
    Posramil 0824/30 Sukorambi bersama Brigif 9/K Melaksanakan Karya Bakti TNI Penghijauan, Mitigasi Bencana Tanam 1000 Pohon
    Jelang Natal, Babinsa Koramil 0824/25 Jenggawah Bersama Aparat Terkait, Beri Rasa Aman Jamaah Ibadah Gereja
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    Aksi Dandim 0824/Jember di Jaga Dhita Adventure Trail : Kolaborasi Seru  Ajang Silaturahmi dan Baksos Bangun Masjid Lojejer
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Mitigasi Jalur Rawan Jelang Nataru, Polres Jember Sisir Jalan di Gunung Gumitir
    701 Calon Bintara TNI AD Gelombang II Resmi Menempuh Pendidikan, Dandim 0824/Jember Hadiri Upacara Pembukaan
    Persiapan Pengecoran Jembatan, Pasukan TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember Siapkan  Material
    Aliansi BEM di Jember Deklarasi Tolak Praktek Kampanye Hitam Jelang Pemilu
    Jajaran Polres Jember Ikut Upacara Hari Kesaktian Pancasila Di Alun Alun Kota Jember 
    Polres Jember Siapkan 7 Pos Operasi Ketupat Semeru 2024 Siap Layani Pemudik
    Bupati Jember Bersama Dandim 0824/Jember Pelatakan Batu Pertama Pembangunan Gerbang Masjid Moh Chng Hoo

    Ikuti Kami